Aplikasi Akuntansi Jasa dengan CakePHP dan MySQL


Selamat berjumpa lagi pemirsa setia blog, kali ini saya akan me-review Aplikasi Akuntansi yang dibangun menggunakan CakePHP 2.7 dan MySQL dengan tampilan bootstrap 3. Telah sekian lama tidak menulis di blog karena aktivitas yang padat pada project ERP PoCIS (Port of Cigading System). 

Langsung saja saya menjabarkan fiture2 nya :
  1. Kelompok Rekning
  2. Rekening
  3. Setting Periode
  4. Setting Saldo Awal
  5. Transaksi Jurnal Umum
  6. Transkasi Jurnal Penyesuaian
  7. Laporan Saldo Awal
  8. Laporan Jurnal Umum
  9. Laporan Jurnal Penyesuaian
  10. Laporan Buku Besar
  11. Laporan Neraca Saldo
  12. Laproan Neraca Lajur
  13. Laporan Laba Rugi
  14. Laporan Neraca
Berikut adalah penampakannya :



Tampilan  Home

 Tampilan Pengguna

 Tampilan Kelompok Rekening

 Tampilan Rekening

 Setting Periode

 Setting Saldo Awal

 Transaksi Jurnal Umum

Form Jurnal Umum

 Transaksi Jurnal Penyesuaian

Jurnal Penyesuaian

 Laporan Saldo Awal

 Laporan Jurnal Umum

 Laporan Jurnal Penyesuaian

 Laporan Buku Besar

 Laporan Neraca Saldo

 Laporan Neraca Lajur

 Laporan Laba Rugi

 Laporan Neraca


Demikianlah pemirsa screen shoot Aplikasi Akuntansi menggunakan CakePHP dan MySQL dengan tampilan Bootstrap. semoga bermanfaat. DEMO.

Komentar